Aktivitas Gunung Semeru Terkini

Foto udara kondisi Gunung Semeru terlihat dari Pronojiwo, Lumajang, Jawa Timur, Senin (6/12/2021).
(ANTARA FOTO/Seno)
Editor: Idho - Selasa, 7 Desember 2021 | 17:05 WIB
SariAgri - Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi meminta warga di sekitar kawasan Gunung Semeru tetap waspada karena potensi erupsi gunung tersebut masih bisa terus terjadi.
Baca Juga: Larangan Mendekati Gunung Semeru
Pohon Tumbang Menimpa JPO di Jakarta